Terapy MASALAH Dengan KESABARAN



SEKOLAH SEJIWA 

Terapy MASALAH Dengan KESABARAN 

🌿 *RAMADHAN dijuluki sebagai bulan KESABARAN.*


*Melalui RAMADHAN,*

Allah mendidik hamba-hambanya untuk selalu *INGAT kepada-Nya agar dapat selalu BERSABAR.*

 *KARENA DENGAN KESABARAN...*

*BANYAK PERSOALAN YANG AKAN TERSELESAIKAN DENGAN BAIK.*

Arti *KESABARAN* sangat luas sekali...

Pekerjaan sehari-hari yang biasa dilakukan memerlukan *KESABARAN dalam pengerjaannya.*


🔘 Contoh :

_orang yang menanak nasi,_

_punya istri cerewet,_

_dan bekerja pun..._

_*harus SABAR.*_

_Seseorang *MENCURI dan KORUPSI* karena *TIDAK SABAR menunggu rezeki yang halal._*

SESUATU yang berkaitan dengan perilaku manusia *YANG MENYIMPANG* itu adalah karena *TIDAK SABAR.*

🔘 Termasuk cakupan KESABARAN adalah :

_*1. SABAR dalam melakukan ketaatan kepada Allah,*_

_*2. SABAR dalam menghindari maksiat kepada Allah, dan*_

 _*3. SABAR dalam menghadapi takdir Allah yang berat yang dirasakan oleh seorang hamba.*_


🔘 *Ketiga hal ini tidaklah bisa terlaksana kecuali dengan KESABARAN.*

Jadi..........

*SABAR* merupakan tulang punggung dari kesuksesan manusia dalam menghadapi persoalan-persoalan.

📚 _*”Jadikanlah SABAR dan SHOLAT sebagai penolongmu,*_

_*sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.”*_

(QS. Al-Baqarah : 153)


————————

💟 SELAMAT MELAKSANAKAN KESABARAN 

Komentar

Postingan Populer