AKU TIDAKLAH LEBIH BAIK



 *AKU TIDAKLAH LEBIH BAIK*


Saat Aku menulis tentang *"kebaikan",* boleh jadi Aku memiliki perilaku yang *sangat buruk.*


Saat Aku menulis tentang *"Sabar"*, boleh jadi Aku *bukanlah orang yang sabar.*


Saat Aku menulis tentang *"ikhlas",* boleh jadi Aku *bukanlah orang yang sudah ikhlas*.


Saat Aku menulis *"berdamailah",* boleh jadi Aku *bukanlah orang yang senang berdamai*.


Saat Aku mengatakan *"bertaubatlah",* maka Akulah *si pendosa* itu yang sangat memerlukan pertaubatan.


*Semoga setiap tulisanku, menjadi jalan ridho Allah buat diriku yang terlalu sering alpa dan lupa diri.* 


Wal 'afuw minkum


Sahabat Belajar Anda,

Referensi: dr Rama


www.abdulahhubai.com

Komentar

Postingan Populer