HUKUM AUTOSUGESTI
*HUKUM AUTOSUGESTI*
Hukum sugesti ini bisa digunakan siapa pun untuk naik ke tingkat pencapaian yg takterbayangkan, digambarkan dengan sangat jelas dalam syair di bawah ini:
Perhatikan kata kata yg telah di tekankan, dan anda akan menangkap kedalaman makna yang telah direnungkan oleh penyairnya.
Jika kau *berpikir* kau akan kalah, kau akan kalah,
Jika kau *berpikir* kau tidak berani, kau tak akan berani;
Jika kau ingin menang, namun kau *berpikir* kau tak bisa,
Hampir dipastikan kau takkan menang.
Jika kau *berpikir* kau akan kalah, kau kalah,
Karena didunia kita akan menemukan,
Kesuksesan diawali dengan keinginan seseorang____
Semuanya ada dalam kondisi *pikiran.*
Jika kau *berpikir* kau cemerlang, kau akan cemerlang,
Kau harus *berpikir* tinggi-tinggi untuk menjulang,
Kau harus *yakin pada diri sendiri*
Sebelum kau memenangi sebuah hadiah
Pertarungan kehidupan tidak selalu berpihak pada orang yang lebih kuat atau lebih cepat,
Tetapi cepat atau lambat orang yang menang adalalah orang yang berpikir dia bisa!π₯πͺπͺπͺ
Komentar
Posting Komentar