๐M U H A S A B A H
ูฑูุณููุงู ุนูููู ูุฑุญู ุฉ ูฑููู ูุจุฑูุงุชู
_Hikmah malam_
๐M U H A S A B A H
Bukan Allah tak adil,,
Tapi jiwa kita yang terlalu kerdil
Bukan Allah tak maha kasih,,
Justru jiwa kita yang tak tahu berterimakasih.
Bukan Allah yang pelit,.
Tapi mungkin nurani kita yang berpenyakit.
Sehingga berjuta karunia seolah tiada,,
Bermilyar Anugerah jadi tak terasa
Selembar daun kecil,,
Memang tak mampu menutupi bumi
Namun bila menempel di mata
Maka tertutup bumi
Jika sebuah pemikiran negatif menempel di hati,maka semua kebaikan tak akan nampak.
Semua orang ada peluang menjadi baik,
Dan semua orang di atas bumi ini baik
Cuma kita biarkan nafsu menguasai diri
Hingga mengabaikan mana yang benar dan mana yang salah.
Luaskan hatimu seluas samudra,
Walaupun beribu-ribu sampah masuk di muara niscaya air samudra akan tetap bening,,
Tapi jika hati sesempit air di dalam gelas
Jangankan sampah dari sungai
Setetes tinta sudah bisa membuatnya menjadi keruh..
Ambil pesan dari setiap kata-katanya
Insya Allah Bermanfaat Buat kita semua
Terkhusus Diriku
www.abdulahhubai.com
Komentar
Posting Komentar