Rabu, 10 Mei 2023

BANGUN TIDUR DAN MENGEJAR IMPIAN NYA

 


*MELANJUTKAN TIDUR DAN BERMIMP*???

   *ATAU*

 *BANGUN TIDUR DAN MENGEJAR IMPIAN NYA* ??


Setiap manusia yang terlahir ke alam dunia telah Allah SWT tetapkan baginya tiga perkara diantaranya rizki, jodoh, dan juga kematian. Akan tetapi, bukan berarti manusia bersikap pasrah dalam menjalani kehiduannya sehari-hari. Dibutuhkan usaha/ikhtiar dalam mewujudkan setiap keinginan dan impian.

Tugas manusia di alam dunia tidak lain hanya untuk Beribadah sesuai perintah Allah SWT yang tertulis jelas di dalam Al-Qur`an pada surat Az-Zariyat ayat 56 :

وما خَلَقْتُ الْجِنَّ وَالْإِنْسَ إِلَّا لِيَعْبُدُونِ

´´Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan agar mereka menghambakan diri (beribadah) kepadaku“.


Ibadah dalam makna yang luas bahwa setiap yang kita lakukan dari bangun tidur sampai kita tertidur kembali bahkan saat kita sedang tidurpun semua bisa bernilai ibadah apabila kita niatkan semuanya untuk kebaikan dan karena Allah SWT.


Begitupun dengan hal-hal terkecil sekalipun yang bisa kita lakukan dan bermanfaat baik bagi diri kita, keluarga, dan masyarakat di sekitar kita insya Allah semuanya akan bernilai ibadah.

Untuk itu, ´´setiap pagi kita memiliki dua pilihan, melanjutkan tidur dan bermimpi, atau bangun untuk mengejar dan mewujudkannya“. Semua kembali kepada diri kita masing-masing. Tetap menjadi seorang pemimpi atau bangkit berusaha untuk mewujudkan mimpi menjadi nyata sebagai bentuk ibadah kita kepada Allah SWT.


_*SEMANGAAAAT_💪🏻💪🏻🤗

Bahagia itu Ada di Kemuliaan Orang Lain



Femi Otedola (miliarder dari Nigeria) dalam sebuah wawancara telepon, ditanya oleh presenter radio, "Tuan, apa yang dapat Anda ingat yang membuat Anda menjadi pria paling bahagia dalam hidup?"


Femi berkata:

"Saya telah melalui empat tahap kebahagiaan dalam hidup dan akhirnya saya mengerti arti kebahagiaan sejati".


Tahap pertama adalah mengumpulkan kekayaan dan sarana. Tetapi pada tahap ini saya tidak mendapatkan kebahagiaan yang saya inginkan.


Tahap kedua, saya mengumpulkan barang-barang berharga. Saya menyadari bahwa hal ini bersifat sementara dan kilau barang berharga tidak bertahan lama.


Tahap ketiga, tatkala mendapatkan proyek besar. Saat itu saya memegang 95% pasokan solar di Nigeria dan Afrika. Saya juga pemilik kapal terbesar di Afrika dan Asia. Sampai di sini saya tidak mendapatkan kebahagiaan yang saya bayangkan.


Tahap keempat adalah saat teman saya meminta saya untuk membelikan kursi roda untuk beberapa anak cacat. Hanya sekitar 200 anak.

Atas permintaan teman, saya langsung membeli kursi roda.

Teman itu bersikeras agar saya pergi bersamanya dan menyerahkan kursi roda kepada anak-anak. Saya bersiap dan pergi bersamanya.

Di sana saya memberikan kursi roda ini kepada anak-anak ini dengan tangan saya sendiri. Saya melihat pancaran kebahagiaan yang aneh di wajah anak-anak ini. Saya melihat mereka semua duduk di kursi roda, bergerak dan bersenang-senang.

“Seolah-olah mereka tiba di tempat piknik di mana mereka berbagi kemenangan jackpot", ujarnya.

"Saya merasakan sukacita nyata di dalam diri saya. Ketika saya memutuskan untuk pergi, salah satu anak memegang kaki saya. Saya mencoba membebaskan kaki saya dengan lembut, tetapi anak itu menatap wajah saya dan memegang kaki saya dengan erat.

“Saya membungkuk dan bertanya kepada anak itu: "Apakah Anda membutuhkan sesuatu yang lain?"

“Jawaban yang diberikan anak ini kepada saya tidak hanya membuat saya bahagia, tetapi juga mengubah sikap saya terhadap kehidupan sepenuhnya. Anak ini berkata:

"Saya ingin mengingat wajah Anda, sehingga ketika saya bertemu Anda di surga, saya akan dapat mengenali Anda dan berterima kasih sekali lagi.’”


*Kemurahan hati adalah bahasa yang bisa didengar oleh orang tuli dan dilihat oleh orang buta* 

🙏🏻👍🏻😊💪🏻💪🏻

Selasa, 09 Mei 2023

Empowering SEFT




Empowering SEFT

*Dahsyatnya Ilmu KEKUNOAN BAK MAK*


1. YA ALLAH 

*Walaupun/Meskipun* ( sebutkan masalah ) 

Saya *IKHLAS*, saya *RIDHO* menerima nya,

Saya *PASRAHKAN* pada Mu ya Robb, (untuk memberikan Solusi terbaik untuk ku )


*TEMANI* Hamba ya Allah


*TITIP* APA APA DI LUAR KEMAMPUAN HAMBA . 

____

2. YA ALLAH

 *Walaupun/Meskipun*

( sebutkan masalah *KARENA* ....... ) 


Saya *IKHLAS*, saya *RIDHO* menerima nya,

Saya *PASRAHKAN* pada Mu ya Robb, (untuk memberikan Solusi terbaik untuk ku )


*TEMANI* Hamba ya Allah


*TITIP* APA APA DI LUAR KEMAMPUAN HAMBA . 

___


3. YA ALLAH 

*Walaupun/Meskipun*

( sebutkan masalah , *PADAHAL* ....... ) 


Saya *IKHLAS*, saya *RIDHO* menerima nya,

Saya *PASRAHKAN* pada Mu ya Robb, (untuk memberikan Solusi terbaik untuk ku )


*TEMANI* IKHTIAR Hamba, ya Allah


*TITIP* APA APA DI LUAR KEMAMPUAN HAMBA . 

___

4. YA ALLAH 

*Walaupun/Meskipun*

( sebutkan masalah , *Karena* ........ *PADAHAL* ....... ) 


Saya *IKHLAS*, saya *RIDHO* menerima nya,


Saya *PASRAHKAN* pada Mu ya Robb, (untuk memberikan Solusi terbaik untuk ku )


*TEMANI* IKHTIAR Hamba, ya Allah


*TITIP* APA APA DI LUAR KEMAMPUAN HAMBA . 

___


5. YA ALLAH 

*Walaupun/Meskipun*

( sebutkan masalah , Karena ........ )

Saya Sudah *memaafkan* semua masalah ini , ya Allah.


Saya *IKHLAS*, saya *RIDHO* menerima nya,


Saya *PASRAHKAN* pada Mu ya Robb, (untuk memberikan Solusi terbaik untuk ku )


*TEMANI* IKHTIAR Hamba, ya Allah


*TITIP* APA APA DI LUAR KEMAMPUAN HAMBA . 

___

6. YA ALLAH 

*Walaupun/Meskipun*

( sebutkan masalah , *Karena* ........ )


Saya *Mensyukuri* semua nya, ( Terima kasih ya Allah) .


Saya *IKHLAS*, saya *RIDHO* menerima nya,

Saya *PASRAHKAN* pada Mu ya Robb, (untuk memberikan Solusi terbaik untuk ku )


*TEMANI* IKHTIAR Hamba, ya Allah


*TITIP* APA APA DI LUAR KEMAMPUAN HAMBA . 

___

(.....) Kata2 bisa di isi sesuai keinginan anda 


Semoga bermanfaat kalimat Set Up ini


www.akhlakulkarimahhipnoterapi.com 


www.abdulahhubai.com

Senin, 08 Mei 2023

MASIH BERPIKIR INSTAN



*MASIH BERPIKIR INSTAN?*


Ketahuilah segala kesulitan dan kegagalan yang kita alami, itu semua adalah untuk menguatkan diri kita. 


Ibarat benih jika ingin tumbuh tinggi menjulang, mesti tumbuh menghujam mengakar terlebih dahulu. 


Jika akarnya kuat, maka ke depannya akan jauh lebih mudah dihadapi. Segala terjangan bahkan angin yang kencang sekalipun tidak akan membuat kita tumbang. 


Jika kita ingin menjadi pohon tinggi menjulang yang memberi keteduhan serta memberikan buah yang berlimpah ruah, maka mesti rela mengakar terlebih dahulu. 


Mengakar adalah bagian dari proses yang mesti kita alami terlebih dahulu. 


Jangan pernah tergoda meraih kesuksesan tanpa mengakar terlebih dahulu.


Buang jauh-jauh cara berpikir yang serba instan!


Karena sudah jelas. Hal yang instan maka hasilnya juga instan. Jika ingin hasil yang berkesinambungan dan berjangka panjang, maka mengakarlah.

Minggu, 07 Mei 2023

PIKIRAN BAWAH SADAR ANDA BISA DIPROGRAM AGAR MEMILIKI PENGHASILAN 100JT/BULAN



PIKIRAN BAWAH SADAR ANDA BISA DIPROGRAM AGAR MEMILIKI PENGHASILAN 100JT/BULAN


Penerapan hipnoterapi bukan hanya untuk mengatasi keraguan, mengatasi blok mental, melatih mental positiif, dan lain sebagainya. 


Bahkan melalui hipnoterapi, kita bisa memprogram pikiran bawah sadar untuk memiliki penghasilan 100JT/BLN. 


Mengapa perlu memprogram sampai spesifik seperti ini?


Hal itu karena pikiran bawah sadar akan mendapat kejelasan mengenai target atau sasaran yang ingin diraih. 


Sesudah diprogram, maka Pikiran Bawah Sadar akan mencari cara untuk memenuhi target itu. 


Ikutilah kelas online Hypnosis For Business yang diasuh oleh Coach Victor!


Kelebihan dari kelas online ini bukan hanya mengajarkan teori hipnoterapi. Anda juga akan dilengkapi secara khusus ilmu hipnoterapi untuk bisnis dan mendapatkan bimbingan dalam menjalankan hipnoterapi secara mandiri. 


Silahkan mendaftar melalui link di bawah ini 👇👇


https://wa.wizard.id/d60000


PIKIRAN BAWAH SADAR DIPROGRAM AGAR MEMILIKI TUJUAN. SEBAB HANYA "ORANG YANG MEMILIKI TUJUAN YANG AKAN SUKSES KARENA MEREKA TAHU KEMANA TUJUAN MEREKA".

- Earl Nightingale